Reschedule Tiket Kereta Api
Jika ada yang tanya transportasi apa yang menjadi favoritku? Jawabannya sampai saat ini adalah kereta. Yaps... transportasi panjang ini... kenapa ya? Karena selain cepat, nyaman, tiketnya yang mudah dipesan dan harganya cukup terjangkau (tergantung kelas sih), selalu ada peristiwa menarik saat melakukan perjalanan dengan kereta :) Nah ditulisan ini, sesuai judulnya... Aku pengen ngeshare pengalamanku saat melakukan reschedule tiket kereta. Jadi singkat cerita, lebaran tahun ini aku dan keluarga berencana mudik ke Madiun dari H+3 sampai H+8 lebaran. Karena takut kehabisan tiket, belinya sudah H-1 bulan. Mendekati lebaran, ternyata Mamaku harus menghadiri undangan nikahan yang dilaksanakan H+4 lebaran. Akhirnya kami memutuskan untuk meresched keberangkatan. Jadinya aku dan adik pertamaku berangkat duluan ke Madiun, sedangkan Mama dan adik keduaku menyusul di H+5 lebaran. Awalnya aku kira meresched keberangkatan kereta itu rumit. Ternyata so simple banget. Nah sebelumnya, yang perlu ...